Penerimaan Mahasiswa Baru Universitas Faletehan Tahun Akademik 2020/2021

30 November 2019
03:49:35 WIB

Waktu Pendaftaran Online

Pendaftaran mulai dibuka pada tanggal 2 Desember 2019 s/d September 2020, Dengan mengakses website : spmb.uf.ac.id Pendaftaran akan ditutup sebelum September 2020 apabila kuota sudah terpenuhi.

Waktu Pendaftaran Offline/Langsung

Pendaftaran mulai dibuka pada tanggal 2 Desember 2019 s/d September 2020, setiap hari kerja (Senin – Sabtu) Pukul 08.00 – 16.00 Wib. Bertempat di Kampus Universitas Faletehan. Pendaftaran akan ditutup sebelum September 2020 apabila kuota sudah terpenuhi.

Mekanisme Pendaftaran One Days Service (ODS)

Pendaftaran dilaksanakan secara One Days Service (ODS) dengan ketentuan peserta melakukan Pendaftaran, Ujian dan Pengumuman hasil seleksi kelulusan dihari yang sama. (memberikan kepastian langsung)

FAKULTAS ILMU KESEHATAN (FIKes)

1.       PRODI S1 ILMU KEPERAWATAN
2.       PRODI S1 KESEHATAN MASYARAKAT
3.       PRODI S1 KEBIDANAN
4.       PRODI DIII KEPERAWATAN
5.       PRODI DIII KEBIDANAN
6.       PRODI PROFESI NERS
7.       PRODI PENDIDIKAN PROFESI BIDAN

           

FAKULTAS SAINS DAN TEKNIK (F INTEN)

1.       PRODI S1 TEKNIK INFORMATIKA
2.       PRODI S1 TEKNIK ELEKTRO
3.       PRODI S1 TEKNIK SIPIL
4.       PRODI S1 ARSITEKTUR

 

FAKULTAS ILMU SOSIAL (FISOS)

1.       PRODI S1 PENDIDIKAN B.INGGRIS
2.       PRODI S1 MANAJEMEN

 

PROGRAM PASCASARJANA *(Proses Perizinan)

1.       Program Studi S2 Magister Keperawatan
2.       Program Studi S2 Magister Kesehatan Masyarakat
 

PERSYARATAN PENDAFTARAN

Program Reguler

·      Lulusan SMU, MA, SMK, yang sesuai dengan pilihan program studi

·      Tidak buta warna total maupun parsial pada persyaratan program studi tertentu

·      Berbadan sehat

Program Rekognisi Pembelajaran Lampau (RPL)

·      Lulusan SPK dibuktikan dengan melampirkan ijazah

·      Rekomendasi dari Dinas Kesehatan Provinsi Banten terkait program percepatan pendidikan tenaga kesehatan

Program Transfer

·      Lulusan Diploma III Kesehatan pada persyaratan Fakultas Ilmu Kesehatan dan atau lulusan Diploma III sesuai dengan keilmuan program studi yang dipilih

·      Berbadan Sehat

·      Mendapat persetujuan (rekomendasi) melanjutkan pendidikan dari atasan langsung / pejabat berwenang tempat asal bekerja

·      Perkuliahan akan dibuka / diselenggarakan apabila sudah terpenuhi minimal 20 mahasiswa per kelas

Program Profesi Ners

·      Sudah dinyatakan lulus pada sidang Seminar proposal program studi Ilmu Keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Faletehan dibuktikan dengan adanya surat rekomendasi dari Ketua program Studi Ilmu Keperawatan

·      Melampirkan surat keterangan lulus apabila belum diterbitkan Ijazah dan Transkrip Nilai

Program Profesi Bidan

·      Sudah dinyatakan lulus pada sidang Seminar proposal program studi Ilmu Kebidanan (S1 Kebidanan) Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Faletehan dibuktikan dengan adanya surat rekomendasi dari Ketua program Studi Ilmu Kebidanan

·      Melampirkan surat keterangan lulus apabila belum diterbitkan Ijazah dan Transkrip Nilai

Video Terkait:

Share



Google Search

Informasi Kontak

0877 7277 7103
0877 7277 7103
0877 7277 7103

Tag Cloud

Agenda

'Pendaftaran dimulai Tanggal : Gelombang I : 04 Januari s.d 26 Februari 2021 ...'

Berita Terpopuler

Waktu Pendaftaran Online Pendaftaran mulai dibuka pada
Penerimaan Mahasiswa Baru Universitas Faletehan Tahun Akademik

Video Terpopuler

Waktu Pendaftaran Online Pendaftaran mulai dibuka pada

Facebook Fanpage

Banner


Parse error: syntax error, unexpected '<' in D:\xampp\htdocs\spmb\footer.php on line 57